DVD Bahan Pelayanan Anak
LIBRARY SABDA ANAK 1.3

DVD Library SABDA Anak

Merupakan sebuah perpustakaan digital untuk memperlengkapi masyarakat Kristen dalam berbagai bidang pelayanan. Tersedia ribuan bahan dalam berbagai format seperti video, audio, gambar, teks yang dapat digunakan dalam pelayanan anak, remaja, pemuda, maupun dewasa.

<<Lihat Direktori>>

DVD Library SABDA Anak

Merupakan sebuah perpustakaan digital untuk memperlengkapi masyarakat Kristen dalam berbagai bidang pelayanan. Tersedia ribuan bahan dalam berbagai format seperti video, audio, gambar, teks yang dapat digunakan dalam pelayanan anak, remaja, pemuda, maupun dewasa.

<<Lihat Direktori>>

I. Software Alkitab SABDA Ke Atas
Program Alkitab berbahasa Indonesia yang dilengkapi dengan berbagai bahan atau modul biblika. Software Alkitab SABDA berisi 90+ versi Alkitab, 25+ Catatan dan Tafsiran Alkitab, 20+ Kamus dan Leksikon, 130+ Buku, Peta, dan bahan-bahan lain.
  1. 90+ Versi Terjemahan Alkitab
    1. Bahasa Indonesia Modern
    2. Bahasa Indonesia Kuno (Abad ke 17 s.d. 19)
    3. Bahasa Daerah
    4. Bahasa Ibrani & Yunani
    5. Bahasa-Bahasa Lain
  2. Catatan & Tafsiran Alkitab
  3. Kamus Bahasa & Kamus Alkitab
  4. Leksikon Ibrani & Yunani
  5. Ratusan Buku Biblika / Pelayanan Kristen
  6. 3/4 Juta Referensi Silang, Peta-Peta, dll.
<<Lihat Direktori>>

593 MB
593 MB
II. Alkitab AudioKe Atas
Alkitab audio PB dan PL versi Terjemahan Baru dalam format MP3.
  1. Alkitab Audio Drama Perjanjian Baru
  2. Alkitab Audio Perjanjian Lama (Mazmur, Amsal, Pengkhotbah)
<<Lihat Direktori>>

325 MB
325 MB
III. Alkitab Karaoke Ke Atas
Mendengar dan membaca Alkitab secara bersamaan; teks ayat Alkitab akan disorot (highlight) sesuai dengan audio yang didengar.
 
<<Lihat Direktori>>

8.9 MB
8.9 MB
IV. Alkitab SuaraKe Atas
Alkitab audio drama versi Terjemahan Baru yang diambil dari "Alkitab Suara". Berisi kitab-kitab Injil (Matius, Markus, Lukas, Yohanes) dan Kisah Para Rasul.
 
<<Lihat Direktori>>

218 MB
218 MB
V. Alkitab Teks PDFKe Atas
Alkitab dalam format teks PDF yang dapat dibaca melalui komputer maupun perangkat mobile.
  1. Alkitab Bahasa Indonesia
  2. Alkitab Bahasa Daerah/Suku
  3. Alkitab Bahasa Inggris
<<Lihat Direktori>>

120 MB
120 MB
VI. Alkitab VideoKe Atas
Berisi tentang video Kabar Baik (dewasa, anak), film tentang kisah hidup Yesus, kisah tentang awal penciptaan dunia hingga Yesus terangkat ke surga.
  1. Film Kisah Hidup Yesus
  2. Cerita Allah - God's Story
  3. Kabar Baik Bergambar
  4. Kisah Natal
  5. Kisah Paskah
<<Lihat Direktori>>

998 MB
998 MB
VII. Alkitab GambarKe Atas
Kumpulan cerita Alkitab bergambar berbagai bahasa, komik Alkitab, dan referensi ilustrasi-ilustrasi Alkitab yang dapat menolong dalam mempelajari Alkitab secara menyenangkan.
  1. Cerita Alkitab Bergambar untuk Anak
    1. Cerita Alkitab (Bahasa Indonesia)
    2. Cerita Alkitab (Bahasa Jawa)
    3. Children’s Bible Stories (Bahasa Inggris)
    4. Pilgrim’s Progress (Bahasa Inggris)
  2. Komik-Komik Alkitab
  3. Informasi 3000 Gambar Ilustrasi Alkitab (Thumbnails & Links)
<<Lihat Direktori>>

281 MB
281 MB
VIII. E-BukuKe Atas
Bahan-bahan pelayanan Anak yang berisi cerita bergambar, publikasi e-BinaAnak, seri KTB Remaja, pelajaran Alkitab berbahasa Inggris, bahan-bahan Sekolah Minggu berbahasa Inggris, dan bahan-bahan anak yang diambil dari situs-situs YLSA.
  1. E-Publikasi
    1. e-BinaAnak (Arsip Tahun 2000-2013)
    2. e-Konsel (Arsip Tahun 2001-2013)
    3. Kumpulan Bahan Konseling Anak (PEPAK)
  2. Cerita Bergambar
    1. Kabar Baik
    2. Kedatangan Kristus
    3. Lihat, Dengar, dan Hidup
  3. Seri KTB Remaja
    1. Growing Up! [[ Catatan Pemimpin ]]
    2. Be Different [[ Catatan Pemimpin ]]
    3. Impact [[ Catatan Pemimpin ]]
  4. Situs Bahan-Bahan Anak (Situs Offline)
  5. Bible Class Curriculum (Bahasa Inggris)
    1. Adult Bible Class Curriculum (3 Tahun)
    2. Younger Bible Class Curriculum (2 Tahun)
  6. Gracelink (Bahasa Inggris)
    1. Tingkat Beginner
    2. Tingkat Kindergarten
    3. Tingkat Primary (Kelas 1-4 SD)
  7. Lain-Lain
    1. Booklet: Hatiku Rumah Kristus [[Hitam-Putih]]
    2. Traktat: Tuhan Yesus Menyelamatkanmu
    3. Kursus: GSM – Guru Sekolah Minggu (PESTA)
    4. Aneka Kreasi untuk Mengajar Anak Suka Berdoa
    5. Silabus Kuliah: PAK Anak
<<Lihat Direktori>>

411 MB
411 MB
IX. Animasi dan KlipKe Atas
Bahan-bahan pelayanan Anak yang berisi 100+ video klip dan animasi dari Donghaeng, GraceLink, Max7, dan lain-lain. Disediakan dalam format video MP4.
  1. Video Klip Donghaeng (Bahasa Indonesia)
  2. Video Klip (Bahasa Indonesia, Jawa, Inggris)
  3. GraceLink Video Stories (Bahasa Inggris)
  4. Max7 Video Stories (Bahasa Inggris)
  5. Life With Jesus (Bahasa Inggris)
  6. Jesus Clips (Bahasa Inggris)
  7. Illustration Clips
<<Lihat Direktori>>

1.4 GB
1.4 GB
X. Audio Cerita AlkitabKe Atas
Bahan-bahan pelayanan Anak yang berisi audio cerita dengan 3 bagian utama, antara lain: Potret Yesus, Firman Kehidupan serta Sabdaning Gesang.
 
<<Lihat Direktori>>

54 MB
54 MB

Info DVD Library SABDA Anak 1.3 Ke Atas
File Deskripsi Ukuran
Daftar Isi DVD Anak Daftar isi cetak bahan-bahan yang terdapat dalam DVD Library SABDA Anak. 0.09 MB
Tentang DVD Anak Deskripsi tentang DVD Library SABDA Anak. 8 KB
Label DVD Anak Label cetak DVD Library SABDA Anak. [[ Ukuran Besar ]] 0.11 MB
Bahan Pelayanan Anak Sumber bahan-bahan pelayanan anak dari Yayasan Lembaga SABDA. 0.43 MB
Ekstra Bahan-bahan lain SABDA: Wallpaper SABDA, PRESENTASI SABDA 3.17 MB
<<Lihat Direktori>>

Deskripsi
Daftar Isi DVD Anak
0.09 MB
Tentang DVD Anak 1.3
8 KB
Label DVD Anak
0.11 MB
Bahan Pelayanan Anak
0.43 MB
Ekstra
3.17 MB
<<Lihat Direktori>>