1 00:00:00,000 --> 00:00:01,373 Kitab Ulangan, 2 00:00:01,418 --> 00:00:08,354 kesimpulan *epik* dari Taurat dan ... *awas, peringatan* "Musa akan mati!" 3 00:00:08,379 --> 00:00:09,867 Sekarang, untuk memahami kitab ini, 4 00:00:09,892 --> 00:00:14,243 kita perlu mengingat kembali kisahnya, Israel telah bebas dari perbudakan Mesir 5 00:00:14,314 --> 00:00:18,449 lalu tinggal di gunung Sinai selama setahun. Di situlah mereka mengadakan perjanjian 6 00:00:18,449 --> 00:00:22,250 dengan Allah untuk mematuhi seluruh hukum-Nya, kemudian mereka mengembara di padang gurun selama 40 tahun 7 00:00:22,250 --> 00:00:26,130 sebelum akhirnya mencapai sungai Yordan yang berada tepat di sisi tanah yang 8 00:00:26,130 --> 00:00:30,798 dijanjikan Allah pada mereka. Mereka siap memasukinya. Di sinilah Kitab Ulangan dimulai 9 00:00:30,823 --> 00:00:35,396 dan sesungguhnya, kitab ini ialah khotbah Musa yang penghabisan, 10 00:00:35,421 --> 00:00:40,390 ibarat *wasiat* kepada generasi Israel yang baru yang hendak memasuki tanah perjanjian. 11 00:00:40,390 --> 00:00:46,124 Khotbah itu dibagi menjadi 3 bagian besar. Musa memulai bagian pertama khotbahnya dengan nada muram 12 00:00:46,149 --> 00:00:50,127 karena ia sedang menekankan pemberontakan Israel dan kekerasan hatinya, 13 00:00:50,152 --> 00:00:52,419 yang telah berlangsung selama 40 tahun. 14 00:00:52,444 --> 00:00:55,020 Hal ini menyusun seluruh sisa bagian pembukaan selanjutnya 15 00:00:55,060 --> 00:00:59,658 yaitu Musa menantang generasi baru ini untuk tidak menjadi sama seperti pendahulu mereka, 16 00:00:59,708 --> 00:01:03,964 dan untuk meresponi anugrah Allah dengan kasih dan ketaatan. 17 00:01:03,989 --> 00:01:07,655 Maka, ia mengingatkan mereka akan 10 Hukum sebagai dasar perjanjian, 18 00:01:07,680 --> 00:01:14,624 kemudian mengatakan kalimat yang sangat terkenal ini, "Dengarlah, Israel, TUHAN itu Allah kita, satu-satunya, 19 00:01:14,649 --> 00:01:20,071 kasihilah TUHAN Allahmu dengan segenap hatimu, dengan segenap jiwamu, dan dengan segenap kekuatanmu. 20 00:01:20,096 --> 00:01:22,810 " Sekarang, dalam tradisi Yahudi, hal ini disebut Shema 21 00:01:22,810 --> 00:01:27,371 karena kata Ibrani pertama dalam kalimat tersebut adalah "Shema Israel", 22 00:01:27,396 --> 00:01:32,300 dan ini menjadi doa amat penting dalam Yudaisme yang dipanjatkan 2 kali sehari. 23 00:01:32,300 --> 00:01:36,640 Doa itu menekankan komitmen eksklusif Israel pada Allah mereka, 24 00:01:36,640 --> 00:01:39,938 satu-satunya Allah yang benar, yang mengasihi mereka, menyelamatkan mereka dari perbudakan, 25 00:01:39,963 --> 00:01:44,481 karena mereka akan memasuki tanah yang penduduknya memuja banyak ilah, 26 00:01:44,506 --> 00:01:49,712 dan Musa berpikir bahwa kesetiaan kepada TUHAN, Allah mereka adalah satu-satunya jalan kepada hidup. 27 00:01:49,737 --> 00:01:57,338 Sekarang perhatikan, kata kunci dalam Shema: dengar dan kasihi. Anda akan menemukan dua kata ini sepanjang bagian pembukaan khotbah Musa. 28 00:01:57,385 --> 00:02:01,999 Kata "dengar" dalam bahasa Ibrani bermakna lebih daripada sekedar gelombang suara masuk ke dalam telinga Anda, 29 00:02:02,024 --> 00:02:05,608 melainkan termasuk tanggapan terhadap apa yang Anda dengar. 30 00:02:05,633 --> 00:02:10,540 Jadi, bagi Israel, ini berarti menanggapi anugrah Allah dengan menaati hukum perjanjian. 31 00:02:10,565 --> 00:02:12,810 Mendengar senantiasa diikuti oleh kasih. 32 00:02:12,810 --> 00:02:17,112 Jadi, motivasi sesungguhnya dalam menaati hukum adalah kasih. 33 00:02:17,137 --> 00:02:22,230 Israel tidak akan taat tanpa kasih, dan mereka bukan benar-benar mengasihi bila mereka tidak taat. 34 00:02:22,255 --> 00:02:28,250 Maka, di sinilah hubungan yang kuat antara mengasihi dan mendengar, yang mereka jalani sepanjang kitab ini. 35 00:02:28,250 --> 00:02:32,370 Musa berkata bahwa jika mereka sungguh-sungguh mendengar dan mengasihi, mereka akan memenuhi 36 00:02:32,370 --> 00:02:37,000 panggilan asali mereka sebagai keturunan Abraham, untuk menunjukkan pada segala bangsa hikmat 37 00:02:37,000 --> 00:02:41,690 dan keadilan Allah, sehingga menjadi berkat bagi mereka. Bagian besar kedua 38 00:02:41,690 --> 00:02:45,510 dalam Ulangan adalah sekumpulan hukum dan perintah. Dari sinilah 39 00:02:45,510 --> 00:02:47,000 kitab ini memperoleh namanya. 40 00:02:47,000 --> 00:02:51,470 Kata Ulangan artinya hukum kedua (Deuteronomy - deuteros: second; nomos: law), dan dinamakan demikian karena banyak peraturan di situ sudah kita dengar 41 00:02:51,470 --> 00:02:55,220 sebelumnya. Faktanya, pada kalimat pertama kitab ini, kita diberitahu bahwa Musa di sini 42 00:02:55,220 --> 00:03:00,870 menjelaskan hukum tersebut, maka ia mengulangi perluasan (makna) hukum tersebut, 43 00:03:00,870 --> 00:03:04,400 membuatnya relevan dengan generasi yang baru ini. Ada hukum tentang 44 00:03:04,400 --> 00:03:09,260 tata cara ibadah Israel kepada Allah, struktur kepemimpinan, keadilan sosial, 45 00:03:09,260 --> 00:03:12,770 dan beberapa hukum lain tentang penyembahan. 46 00:03:12,770 --> 00:03:16,930 Kemudian, setelah semua hukum tersebut, Musa mempertingatkan Israel tentang konsekuensi dari 47 00:03:16,930 --> 00:03:22,370 ketaatan maupun ketidaktaatan mereka, atau, dengan istilah Musa, berkat dan kutuk. Jika mereka 48 00:03:22,370 --> 00:03:27,120 mendengar dan mengasihi, mereka akan mengalami berkat dan kelimpahan di tanah itu, dan bila 49 00:03:27,120 --> 00:03:31,200 tidak, akan ada bencana kelaparan, dan mereka akan diangkut tertawan 50 00:03:31,200 --> 00:03:35,700 dari tanah mereka ke pembuangan. Ini mengantar kita ke bagian terakhir khotbah Musa. Di sini, 51 00:03:35,700 --> 00:03:38,150 Musa berkata, "Aku menghadapkan padamu hari ini 52 00:03:38,150 --> 00:03:44,570 kehidupan atau kematian, berkat da kutuk, maka pilihlah kehidupan. Namun, menjadi sangat 53 00:03:44,570 --> 00:03:49,180 menarik, karena setelah 40 tahun bersama umat ini, Musa tahu mereka tidak akan 54 00:03:49,180 --> 00:03:54,190 taat, karena itu ia memprediksikan kegagalan mereka dan bahkan pembuangan mereka di masa depan dari 55 00:03:54,190 --> 00:03:58,060 tanah perjanjian. Ia berfokus pada apa yang ia anggap sumber sesungguhnya dari 56 00:03:58,060 --> 00:04:03,650 masalah, yaitu mereka memiliki hati yang keras dan egois. Nampaknya, Israel tidak mampu 57 00:04:03,650 --> 00:04:08,500 untuk benar-benar mengasihi Allah dengan cara yang menimbulkan ketaatan, tetapi ini bukan masalah 58 00:04:08,500 --> 00:04:10,140 Israel saja. Ya, sebenarnya, u 59 00:04:10,140 --> 00:04:14,730 ketika Musa menggunakan bahasa berkat dan kutuk, ia mengaitkan 60 00:04:14,730 --> 00:04:20,810 sejarah Israel jauh ke belakang, dengan sejarah umat manusia dari Kejadian 1-3. Adam 61 00:04:20,810 --> 00:04:24,970 dan Hawa mula-mula diberkati Allah, seperti Israel, dan diberi pilihan untuk percaya 62 00:04:24,970 --> 00:04:29,400 dan menaati Allah, sama seperti Israel, lantas mereka memberontak sehingga menimbulkan kutuk atas tanah, 63 00:04:29,400 --> 00:04:35,420 seperti yang sudah Musa ketahui akan dilakukan oleh Israel. Jadi, kisah ini adalah tentang hati bangsa Israel 64 00:04:35,420 --> 00:04:40,840 yang keras, tetapi sesungguhnya mereka adalah representasi kondisi umat manusia secara keseluruhan. Namun, Musa 65 00:04:40,840 --> 00:04:45,800 tidak sepenuhnya putus harapan. Ia berkata, dengan suatu cara, doesn't give up hope entirely that's right he says that somehow on the other 66 00:04:45,800 --> 00:04:51,010 melalui pembuangan Israel, Allah berjanji untuk mengubahkan hati mereka sehingga suatu hari nanti 67 00:04:51,010 --> 00:04:52,860 mereka sungguh-sungguh dapat mendengar 68 00:04:52,860 --> 00:04:57,669 dan mengasihi. Pada pasal-pasal terakhir, Yosua ditunjuk sebagai pemimpin baru 69 00:04:57,669 --> 00:05:02,289 atas Israel dan Musa mengambil seluruh tulisan hukum, yang baru saja ia prediksikan akan 70 00:05:02,289 --> 00:05:06,400 dilanggar Israel, dan meletakkannya di dalam tabut perjanjian. Kemudian Musa 71 00:05:06,400 --> 00:05:10,340 naik ke puncak gunung sehingga dapat melihat tanah perjanjian dari kejauhan, 72 00:05:10,340 --> 00:05:15,819 lalu ia mati. Demikianlah kitab Taurat berakhir, suatu cara yang aneh untuk 73 00:05:15,819 --> 00:05:20,400 mengakhiri sebuah cerita. Di sanalah, pada klimaksnya, mereka akan menaati hukum dan hidup 74 00:05:20,400 --> 00:05:25,560 dengan setia di tanah perjanjian atau tidak. Cerita terus berlanjut kepada Yosua dalam 75 00:05:25,560 --> 00:05:30,069 kitab berikutnya di Alkitab, tetapi inilah akhir kitab Taurat, dan berakhir di sini karena 76 00:05:30,069 --> 00:05:31,460 suatu alasan. 77 00:05:31,460 --> 00:05:35,099 Taurat ditulis baik untuk umat yang berada di luar tanah perjanjian maupun yang 78 00:05:35,099 --> 00:05:38,810 masih menunggu pemenuhan janji Allah untuk memberkati seluruh dunia. 79 00:05:38,810 --> 00:05:44,550 Dan sekarang, selagi tiap generasi membaca Taurat, mereka menemukan diri mereka dipanggil 80 00:05:44,550 --> 00:05:50,469 kepada harapan yang dinantikan Musa: hati yang baru dan diubahkan, yang suatu hari dapat sungguh-sungguh 81 00:05:50,469 --> 00:05:55,259 mendengar dan mengasihi. 82 00:05:55,259 --> 00:05:59,969 Saudara, dengan video ini, seri Taurat selesai. Pembuatannya memakan waktu 2 tahun. 83 00:05:59,969 --> 00:06:04,089 Kami sangat gembira dengan hasilnya, dan karena Anda semua, video ini 84 00:06:04,089 --> 00:06:08,129 tersedia untuk siapa saja. Inilah alasan kami membuatnya: kami percaya bahwa Alkitab adalah satu kesatuan 85 00:06:08,129 --> 00:06:13,080 cerita yang menuntun pada Yesus dan bahwa Alkitab memiliki hikmat yang dalam bagi dunia. Kami berharap 86 00:06:13,080 --> 00:06:17,690 video ini bermanfaat bagi Anda dan memberi pengertian dalam membaca Taurat, mungkin 87 00:06:17,690 --> 00:06:21,250 sendiri, atau dengan kelompok kecil atau kelas. Kami antusias melihat bagaimana 88 00:06:21,250 --> 00:06:26,589 orang memakai video ini di rumah, dengan anak-anak di sekolah, di gereja-gereja 89 00:06:26,589 --> 00:06:30,949 seluruh dunia. Anda dapat mengunduh semua video ini dengan resolusi penuh 90 00:06:30,949 --> 00:06:35,120 di jointheBibleproject.com dan semua jenis bahan lain juga tersedia di situ. 91 00:06:35,120 --> 00:06:39,740 Semuanya gratis, berkat para pendukung bulanan yang terus bertambah, 92 00:06:39,740 --> 00:06:43,210 mereka memiliki visi yang sama dan membanti kami bergerak. Jadi, terima kasih banyak.